Mohon tunggu...
KOMENTAR
Kebijakan

Boleh Serang dan Tiru Ideologi Negara Lain, Laicite dan Pancasila Ideologi yang Serupa tapi Tak Sama

21 November 2020   15:27 Diperbarui: 22 November 2020   09:38 465 1
        Beberapa waktu belakangan ini Laicite ramai diperbincangkan di seluruh dunia terutama oleh umat islam serta orang-orang yang menggeluti bidang hukum, politik serta filsafat. Bahkan di Indonesia banyak yang mengaitkan ataupun membandingkannya dengan Pancasila, Hal ini merupakan imbas daripada pernyataan presiden Prancis Emmanuel Macron karena dinilai menghina islam dan menimbulkan kecaman dari sejumlah pihak.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun