Mohon tunggu...
KOMENTAR
Trip

Pesona Benteng Pendem

12 Agustus 2021   09:23 Diperbarui: 12 Agustus 2021   09:36 422 3
Kota Cilacap terletak di pesisir pantai selatan Jawa. Selain menikmati wisata pesisir pantai selatan, kita juga bisa menikmati wisata sejarah. Karena di kota ini terdapat benteng peninggalan Belanda. Benteng Pendem, demikian benteng ini dinamakan. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun