Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Simak! Cara Mahasiswa KKNT UNDIP Kabupaten Purworejo dalam Membantu Pencapaian Target Imunisasi

2 September 2022   22:50 Diperbarui: 3 September 2022   22:43 304 0
Purworejo (23/8) -- Universitas Diponegoro mengadakan program KKN Tematik yang bekerjasama dengan UNICEF guna memperingati Bulan Imunisasi Anak Nasional (BIAN) yang berlangsung pada tanggal 25 Juli -- 25 Agustus 2022. Program KKN Tematik UNDIP x UNICEF yang bertemakan "Percepatan Imunisasi dalam Rangka Mendukung Program Kejar dan BIAN (Bulan Imunisasi Anak Nasional) Tahun 2022" dilaksanakan di beberapa kota/kabupaten yang ada di Jawa Tengah. Salah satu kabupaten yang terpilih yaitu Kabupaten Purworejo. Adanya program Kejar dan BIAN diharapkan naiknya angka imunisasi sehingga angka anak yang terkena campak dan rubela turun di tahun 2023 nantinya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun