Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Masalah Kota

16 September 2023   09:05 Diperbarui: 16 September 2023   09:16 51 1
Jadi saya akan membahas tentang permasalahan apa saja sih yang ada di Banyuwangi, sebelumnya saya tidak ingin menjelek kan kota Banyuwangi karena saya juga orang Banyuwangi. Disini saya hanya ingin menceritakan menurut sudut pandang saya tentang permasalahan yang ada di Banyuwangi. Mari kira mulai dari beberapa aspek, seperti kemacetan di bebrapa titik, kondisi jalan yang buruk, banjir akibat alih fungsi lahan dan yang pasti tidak jauh dari kata kemiskinan.

Saya akan memulai dari kondisi jalan yang kurang baik.Beberapa jalan di Banyuwangi mengalami kerusakan yang sudah lama, dengan aspal yang terkelupas dan beberapa titik bahkan berubah menjadi genangan. Hal ini sangat berbahaya bagi pengguna jalan dan membutuhkan penanganan serius dari pemerintah. Pada tahun 2020, sebanyak 55%  jalan di Kabupaten Banyuwangi dalam kondisi rusak.  Memang benar hal ini nyata terjadi pada jalan jalan di Banyuwangi. Sebab saya pernah melihat beberapa korban dari ketidak layakan aspal pada jalan jalan protokol, dimana kebanyakan korbannya jatuh karena lubang lubang yang cukup dalam dan besar. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun