Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Desa Botekan Luncurkan Inisiatif Digitalisasi untuk Meningkatkan Kepuasan Pelanggan

12 Agustus 2023   01:07 Diperbarui: 12 Agustus 2023   01:18 173 1
Desa Botekan, Kecamatan Ulujami, Kabupaten Pemalang, 6 Agustus 2023 - Desa Botekan, Desa padat usaha yang terletak di Kabupaten Pemalang, Jawa Tengah, telah mengambil langkah progresif dengan meluncurkan inisiatif digitalisasi guna meningkatkan kepuasan pelanggan dalam bisnis lokal. Meskipun saat ini proses bisnis di daerah tersebut masih belum banyak mengadopsi teknologi digital, hal ini berpotensi untuk memberikan dampak positif yang signifikan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun