Terdapat pergeseran pemaknaan yang sangat besar atas identitas 'Indo' atau keturunan berdarah campuran dalam masyarakat kita. Tidak hanya sebagai identitas malang yang terhimpit dua golongan berseberangan, awalnya Indo juga menjadi entitas yang tertolak, baik oleh pihak Eropa (barat) totok maupun pihak pribumi.
KEMBALI KE ARTIKEL