Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Paradigma Qurani : Panduan Hidup di Tengah Arus Modernisasi

25 Desember 2024   10:25 Diperbarui: 25 Desember 2024   10:25 33 1
Sebagai umat Islam, kita meyakini bahwa Al-Qur'an adalah petunjuk hidup yang diturunkan oleh Allah SWT untuk semua aspek kehidupan manusia. Namun, pada kenyataannya, mengimplementasikan nilai-nilai Qurani dalam kehidupan sehari-hari sering kali menjadi tantangan, terutama di tengah derasnya arus globalisasi dan modernisasi. Dalam kehidupan yang serba cepat dan penuh perubahan ini, paradigma Qurani---cara pandang hidup yang berlandaskan ajaran Al-Qur'an---menjadi semakin relevan. Di satu sisi, kita diajak untuk mengikuti perkembangan zaman, namun di sisi lain, kita harus tetap berpegang teguh pada prinsip-prinsip dasar yang telah digariskan dalam Al-Qur'an.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun