Surabaya, Oktober 2024 -- Dalam upaya memperkuat ketahanan pangan lokal, dosen dari Universitas Pembangunan Nasional (UPN) "Veteran" Jawa Timur memperkenalkan teknologi ramah lingkungan dalam pertanian perkotaan (
urban farming) di kawasan pesisir Kota Surabaya melalui kegiatan PKM (Pengabdian Kepada Masyarakat) Edu. Program ini dilaksanakan di Kelurahan Gunung Anyar, Kecamatan Gunung Anyar, dengan temaÂ
"Introduksi Teknologi Ramah Lingkungan dan Cerdas Pertanian Perkotaan".
KEMBALI KE ARTIKEL