Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Relavansi Konsep Pendidikan Imam Ghazali Dalam Era Moderen Di Indonesia

17 Desember 2023   14:05 Diperbarui: 17 Desember 2023   14:12 136 0
Pendidikan menempati peran penting dalam perkembangan masyarakat, dan konsep pendidikan yang relevan dengan zaman modern menjadi perhatian utama. Dalam konteks Indonesia, pemikiran Imam Ghazali, seorang cendekiawan Islam terkemuka, memiliki relevansi yang signifikan. Imam Ghazali menekankan pentingnya pengembangan spiritualitas dan akhlak dalam pendidikan, yang sesuai dengan kebutuhan zaman modern di Indonesia yang bergejolak serba instan. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun