Hari ini di social media berhamburan status,
share link, tweet, meme dan
post menyangkut tutupnya 7 Eleven. Manajemen PT Modern Internasional Tbk akan menutup seluruh gerai 7-Eleven yang di bawah anak usaha perseroan yaitu PT Modern Sevel Indonesia. Penutupan seluruh gerai di Indonesia mulai dilakukan 30 Juni 2017.
KEMBALI KE ARTIKEL