Sabtu pagi (13/02/16) pukul 07.30 WIB saya tiba didepan Balai Kota Jakarta menggunakan moda transportasi Go-Ojek dari Halte Polda Metro Jaya, terlihat beberapa orang menggunakan baju sport, media dan aparat dari dishub berada didepan halaman Balai Kota. Pikiran langsung
ON bahwa mungkin karena Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama (AHOK) akan hadir. Yang membuat saya heran kenapa harus ada penyambutan seperti ini, beliau kan memang berkantor disini.
KEMBALI KE ARTIKEL