Amerika Serikat dan negara-negara Barat adalah negara-negara maju dan penguasa di dunia, paling tidak saat ini. Mereka semua adalah negara-negara demokrasi, sehingga kita sering menyebut bahwa negara-negara yang demokrasi adalah negara-negara yang maju. Paling tidak itu benar dengan berbagai teori dan bukti empiris keberadaan mereka saat ini.