Bahasa adalah alat atau sarana untuk berkomunikasi. Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) sistem lambang bunyi yang arbitrer, yang digunakan oleh anggota suatu masyarakat untuk bekerja sama, berinteraksi dan mengidentifikasikan diri. Menurut Pateda (2011:7) bahasa merupakan deretan bunyi yang bersistem sebagai alat (instrumentalis) yang menggantikan individual dalam menyatakan sesuatu kepada lawan tutur dan akhirnya melahirkan kooperatif di antara penutur dan lawan tutur.
KEMBALI KE ARTIKEL