Festival Film Indonesia (atau bisa disingkat FFI) memang menjadi barometer penghargaan bagi pencapaian sineas Indonesia. Selain karena FFI memang festival film pertama di Indonesia, kegiatan apresiasi ini juga dibiayai oleh negara.
KEMBALI KE ARTIKEL