Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud Pilihan

Semangkuk Bakso Lima Belas Ribu

10 Mei 2022   23:12 Diperbarui: 10 Mei 2022   23:29 383 2
Tepat sehari yang lalu, saya baru saja menuntaskan perjalanan jarak jauh saya bersama kawan-kawan kuliah ke Jawa Tengah menggunakan sepeda motor dari Jakarta. Melintasi jarak total sejauh 1.283 kilometer,  tentu sangat banyak pengalaman dan pemikiran baru yang didapatkan melalui perbincangan dan kejadian-kejadian yang kami lihat dengan mata kepala sendiri. Akan tetapi, dalam kesempatan kali ini, pemikiran terbaru yang menjadi growing sense of crisis saya terlahir dari sebuah pengalaman dengan harga yang sangat murah: lima belas ribu.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun