Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Perbedaan Seismogram Gempa Bumi dengan Bom Nuklir

14 Juli 2022   20:47 Diperbarui: 14 Juli 2022   22:16 575 0
Peristiwa seismik atau peristiwa getaran yang terjadi pada muka bumi ini antara lain disebabkan  dari peristiwa alamiah dan aktivitas manusia. Contoh getaran seismik alamiah yaitu gempabumi, tumbukan benda jatuh dari ketinggian, aktivitas vulkanisme dan mikroseismik. Sedangkan,  getaran seismik buatan terbagi menjadi noise yang dapat dikendalikan dan noise yang dipicu oleh sesuatu.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun