Mohon tunggu...
KOMENTAR
Halo Lokal

Peringati HUT ke-79 RI, Rutan Marabahan Gelar Upacara Detik-Detik Proklamasi Kemerdekaan RI

17 Agustus 2024   10:22 Diperbarui: 17 Agustus 2024   10:33 100 2
Marabahan, INFO_PAS -- Menyambut Hari Ulang Tahun (HUT) ke-79 Republik Indonesia (RI), Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas IIB Marabahan menggelar Upacara  Peringatan Detik-Detik Proklamasi Kemerdekaan RI, Sabtu (17/8).

Upacara yang berlangsung di lapangan dalam Rutan Marabahan ini diikuti oleh seluruh pegawai dan Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) Rutan Marabahan. Para pegawai kali ini menggunakan pakaian adat Nusantara dari berbagai macam daerah.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun