Ajang Singapore Open 2022 yang diselenggarakan dari tanggal 12 s/d 17 Juli 2022, hari ini Rabu (13/7/2022) memasuki hari kedua. Dalam gelaran turnamen yang masuk kategori Super 500 ini, hanya satu wakil Indonesia di sektor tunggal putri yang berhak tampil di babak 16 besar setelah hari ini di babak pertama mampu mengalahkan pesaingnya.
KEMBALI KE ARTIKEL