Sidoarjo, 05 Mei 2024, Mahasiswa Fakultas Psikologi Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya melakukan penyuluhan pada anak di Save Street Child Sidoarjo. Kegiatan ini merupakan salah satu program kerja MBKM Proyek Kemanusiaan yang dilakukan oleh mahasiswa Psikologi Untag Surabaya angkatan 2021. Yaitu Rahmat Surya Kusuma dan Fikhi Surya Abadi Muhammad.
KEMBALI KE ARTIKEL