Mohon tunggu...
KOMENTAR
Cerpen Pilihan

Terperosok di Celah Taring

15 April 2014   13:59 Diperbarui: 23 Juni 2015   23:40 92 0

Pagi itu aku terbangun dengan rasa sangat tak nyaman menjalari seluruh badan, dengan posisi tubuh terkapar yang tak beraturan, medan yang kutiduri pun tak rata, bergeronjal keras serta lembab dan bersemak, badanku serasa nyeri semua, kapala pun amat pening seperti berputar-putar, selintas kupikir aku habis mabuk, hawa terasa dingin, kucoba berdiri di pijakan tanah yang jelas miring, kaki kananku perih, sepertinya keram atau mungkin bisa saja patah, kurasakan pundak kiriku pun berasa sama.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun