Kepala Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) Hasto Wardoyo menyebut bahwa masyarakat Indonesia kebanyakan hidup dalam kemiskinan, tetapi hidup mereka bahagia. Hal itu terekam dalam skor kemandirian masyarakat Indonesia yang masih rendah. Tingkat kemandirian berkaitan dengan kemampuan masyarakat di bidang ekonomi.
KEMBALI KE ARTIKEL