Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Bagian-bagian dari Isi Kalkulus

9 Juni 2024   07:07 Diperbarui: 9 Juni 2024   07:14 55 1
Kalkulus adalah cabang matematika yang mempelajari perubahan serta gerak, baik itu dalam konteks jumlah, bentuk, maupun struktur. Dalam pengembangannya, kalkulus menjadi salah satu alat penting dalam memecahkan berbagai masalah fisika, kimia, ekonomi, dan ilmu lainnya. Kalkulus dikembangkan oleh Isaac Newton dan Gottfried Wilhelm Leibniz pada abad ke-17.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun