Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Tradisi Seba, Seserahan dari Suku Baduy

24 Juni 2022   21:44 Diperbarui: 24 Juni 2022   21:45 131 1
            Suku Baduy dikenal sebagai suku yang masih menjaga kelestarian tradisi dari para leluhurnya dan cenderung menutup diri dari budaya luar. Mereka tinggal di wilayah pedalaman Lebak, Banten tepatnya di Pegunungan Kendeng, Desa Kanekes, itulah juga yang membuat mereka dipanggil sebagai urang Kanekes. Berteman dengan alam merupakan ciri khas dari Suku Baduy, di mana mereka benar-benar menjaga kelestarian alam di sekitar tempat tinggal mereka dan menggantungkan hidup dengan berladang dan bertani di tanah Kanekes yang subur.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun