Logika berasal dari bahasa Yunani, yaitu
Logos yang berarti kata, pemikiran, maupun ide. Dalam bahasa Arab, logika disebut dengan istilah
Mantiq yang berarti ilmu yang menggerakkan pikiran kepada jalan yang lurus untuk mendapatkan suatu pemikiran yang dianggap benar. Sementara itu, logika menurut KBBI diartikan sebagai pengetahuan tentang kaidah berpikir atau jalan pikiran yang masuk akal.
KEMBALI KE ARTIKEL