Tasikmalaya, 2 Agustus 2022Â Sebanyak 10 Siswa Universitas Pendidikan Indonesia yang merupakan anggota dari Kelompok KKN 171 mengadakan kegiatan bertajuk
Workshop Pengelolaan PGPAUD sebagai salah satu rangkaian kegiatan KKN yang bertemakan Pendidikan Sepanjang Hayat. Tujuan daripada kegiatan ini adalah untuk meningkatkan kompetensi serta kualitas pendidikan yang dimiliki oleh guru PAUD di daerah Kelurahan Setiawargi. Sejumlah kurang lebih 35 Guru PAUD dari berbagai sekolah turut serta hadir dalam meramaikan acara tersebut.Â
KEMBALI KE ARTIKEL