Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Komunikasi Interpersonal dan Perubahan Sikap

19 Juli 2023   16:14 Diperbarui: 4 Oktober 2023   00:06 391 1
 Sikap adalah reaksi seseorang terhadap objek baru berdasarkan situasi dan kondisi. Reaksi dapat berupa positif dan negatif, setuju atau tidak setuju, dan senang atau tidaknya seseorang terhadap hal tertentu. Menurut Krech (1962:216) pada pandangannya komunikasi interpersonal dapat mempengaruhi sikap individu itu sendiri fenomena dapat dimulai dari psikologis, dan sering terjadi secara dua arah.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun