Quizizz merupakan sarana penilaian online yang memungkinkan guru dan peserta didik untuk membuat dan menggunakannya. Guru dapat membuat quis yang diinginkan sesuai dengan materi yang dipelajari. Quizizz adalah platform pembelajaran yang menyenangkan dan menarik yang menampilkan tema, meme, dan musik yang menambah semangat peserta didik untuk mengerjakan quis yang diberikan oleh guru. Quizizz adalah platform pembelajaran interaktif yang mendorong siswa untuk bersaing satu sama lain untuk meningkatkan hasil belajar mereka.Â
KEMBALI KE ARTIKEL