Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Bahaya kecanduan Media Sosial dan Fenomena "FOMO"

7 Oktober 2023   21:17 Diperbarui: 7 Oktober 2023   21:20 242 0
Hai guys, siapa sih yang ga punya instagram, tiktok, twitter, hingga whatsapp? Tentunya semua memiliki aplikasi itu kan di gawai masing-masing. Nah, kali ini saya akan membahas sebuah masalah yang timbul ketika kita menggunakan media sosial secara berlebihan dan juga tidak terkontrol, yakni Fear Of Missing Out (FOMO) atau sebuah kecemasan berlebih yang timbul ketika seseorang takut akan kehilangan sebuah informasi dari media sosial. Peristiwa ini ditakutkan akan menjadi "bom waktu" bagi yang tidak bisa menangani hal ini. Dikarenakan adanya ketergantungan dan kecanduan akan penggunaan telepon pintar serta minimnya pengawasan orang tua dalam prakteknya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun