Mohon tunggu...
KOMENTAR
Music

LE SSERAFIM Dituding Melakukan Penistaan Agama Melalui Video Musik 'EASY'

28 April 2024   23:30 Diperbarui: 20 November 2024   01:57 600 10
Pada 19 Februari 2024 silam, grup K-pop wanita, LE SSERAFIM merilis sebuah video musik bertajuk ‘EASY’. Video musik ini dianggap kontroversial karena mereka berada di Gereja dalam video tersebut. Bukan hanya menggunakan Gereja sebagai tempat syuting, mereka juga menggunakan hal-hal/peralatan yang berkaitan dengan agama Kristen dan Katolik hanya sebagai estetika dan mereka dianggap menggunakan hal-hal tersebut secara tidak tepat.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun