Ketidaktahuan selalu berkolerasi dengan rasa takut, rasa takut adalah emosi kuat yang kita rasakan disebabkan oleh antisipasi atau kesadaran atas bahaya yang akan datang. Kita takut atas ketinggian, laba-laba, ruangan kecil - sudah menjadi sifat alamiah kita untuk takut. Atas ketakutan itulah mengapa manusia dapat bertahan dari awal waktu hingga sekarang. Kita takut dingin, kita tinggal di dalam gua; kita takut lapar, kita makan; kita takut akan masa depan, kita mempersiapkan lebih awal. Kita selalu menghadapi rasa takut itu dengan memberikan sebuah penyelesaian kita sendiri
KEMBALI KE ARTIKEL