Mohon tunggu...
KOMENTAR
Film

A Journey Through Another World: Raising Kids While Adventuring Umumkan Adaptasi Anime

1 Desember 2023   09:56 Diperbarui: 1 Desember 2023   10:46 1073 1
Novel ringan Isekai Yururi Kikou: Kosodateshinagara Boukensha Shimasu atau yang dikenal juga dengan nama A Journey Through Another World: Raising Kids While Adventuring diumumkan mendapatkan adapatasi anime dan dijadwalkan akan rilis pada tahun 2024 mendatang. Pengumuman tersebut diumumkan di Akuarium Chitose di Kota Chitose, Hokkaido, Jepang, pada hari Kamis, 30 November 023. Visual teaser untuk anime tersebut juga dirilis.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun