tidak terasa bulan suci Ramadhan sudah kita lalui, bulan yang penuh berkah dan ampunan itu menjadi momentum bagi kita umat muslim untuk mencari pahala sebanyak-banyaknya. Selain yang pasti ibadah wajib seperti shalat dan puasa, hendaknya kita juga melakukan ibadah-ibadah sunnah untuk menambah pahala kita. Banyak kegiatan yang bersifat ibadah yang bisa kita lakukan di bulan Ramadhan ini, seperti tadarus Al-qur'an, Tarawih, Bagi takjil, dll. Yang terpenting disini adalah kita harus selalu berbuat baik kepada orang lain.
KEMBALI KE ARTIKEL