Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Dampak Broken Home yang Terjadi pada Anak

26 Februari 2024   19:40 Diperbarui: 26 Februari 2024   19:49 97 0
Sering kali kita mendengar istilah "broken home", istilah tersebut dapat dimaknai dengan hancurnya sebuah hubungan dalam rumah tangga yang telah berjalan selama sekian tahun yang akhirnya ada suatu masalah yang mengakibatkan terpecahnya hubungan dalam rumah tangga tersebut. Nah, dengan adanya kasus broken home tersebut yang menjadi korban tidak lain adalah anak. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun