Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Lakukan Demo Pembuatan Produk, Tim PPK Ormawa Himasilkan IPB Hadirkan Inovasi Produk Olahan Ikan di Desa Mekarsari

27 Juli 2024   19:45 Diperbarui: 27 Juli 2024   20:30 188 1
Tim Program Penguatan Kapasitas Organisasi Mahasiswa (PPK Ormawa), Himpunan Mahasiswa Teknologi Hasil Perikanan (Himasilkan), Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan (FPIK) IPB University menggelar demonstrasi pengolahan produk untuk mendukung program desa wirausaha melalui inovasi produk berkualitas. Kegiatan ini berlangsung selama dua hari yaitu Rabu, 24 Juli 2024 dan Kamis, 25 Juli 2024 di Desa Mekarsari, Bogor, Jawa Barat.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun