Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Single Mother: Teknologi Komunikasi pada Keluarga di Era Digital

21 November 2023   22:42 Diperbarui: 21 November 2023   22:43 77 0
Keluarga adalah pondasi  pertama yang menjadi tempat tumbuh, berkembang dan tempat kehangatan manusia Salah satu tahapan dalam keluarga adalah pendidikan anak. Proses ini dilakukan oleh keluarga melalui kerjasama antar orang tua, khususnya ayah dan ibu, pendidikan dan perawatan anak. Tingginya angka pernikahan anak dan ketidakstabilan ekonomi merupakan penyebab utama perceraian. Hal ini sangat memengaruhi peningkatan kuantitas orang tua tunggal, baik ayah tunggal  maupun ibu tunggal. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun