TikTok, yang awalnya cuma dikenal sebagai aplikasi untuk berbagi video-video pendek, sekarang udah jadi fenomena global. Penggunanya nggak cuma anak muda, tapi juga orang dewasa, yang bisa menghabiskan waktu berjam-jam nonton konten yang bukan cuma seru, tapi juga mempengaruhi gaya hidup sehari-hari. Dari tren fashion, produk kecantikan, makanan viral, sampai gadget terbaru, TikTok udah berubah jadi etalase digital yang bikin banyak orang tergerak buat mengikuti apa yang lagi hits.Â
KEMBALI KE ARTIKEL