Pengukuran dalam psikologi dapat dikatakan lebih rumit jika dibandingkan dengan pengukuran fisik. Pengukuran kepribadian secara mutlak lebih sulit dari mengukur panjang atau berat papan. Meskipun demikian, pengukuran kepribadian tetap menjadi kebutuhan dalam berbagai kepentingan. Pada umumnya, pengukuran kepribadian dilakukan untuk mendeskripsikan sifat dan kecenderungan perilaku individu secara umum dan secara lebih jauh diharapkan mampu memberi prediksi kasar mengenai perilaku di masa depan.
KEMBALI KE ARTIKEL