Mohon tunggu...
KOMENTAR
Kebijakan Pilihan

UKT Itu Uang Kuliah "Tinggi" (?)

19 Juni 2024   06:00 Diperbarui: 19 Juni 2024   06:26 109 5
Bagi mahasiswa, membayar UKT merupakan suatu kewajiban yang rutin dilakukan dalam tiap semester selama masih menempuh pendidikan di suatu universitas. Namun, sebenarnya apa itu UKT? Dilansir dari detik.com, secara umum, UKT sendiri adalah singkatan dari Uang Kuliah Tunggal, yaitu besaran biaya yang harus dibayarkan oleh mahasiswa di setiap semester yang ditujukan untuk lebih membantu dan meringankan biaya pendidikan mahasiswa. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun