Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Mahasiswa KKN UPGRIS Gelar Pelatihan Pembuatan Abon dari Pepaya Muda di Kelurahan Parenggan Pati

17 Februari 2022   13:21 Diperbarui: 17 Februari 2022   13:30 257 1
Ide pembuatan abon dari pepaya muda disambut antusiasme warga sekitar Kelurahan Parenggan. Pelatihan dilakukan pada Rabu, 16 Februari 2022 bersama dengan ibu-ibu PKK setempat.
Pelatihan pembuatan abon diawali dengan penjelasan mahasiswa KKN serta pengenalan produk abon yang diberi brand "Bonpeda" (Abon Pepaya Muda). Mahasiswa membagikan sampel abon yang sudah dikemas kepada ibu-ibu PKK yang telah hadir. Kegiatan ditutup dengan ucapan terimakasih dari ketua tim penggerak PKK

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun