Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora Pilihan

Mengenang Romo Mangun, Mengisi Kekosongan Figur Teladan bagi Generasi Muda

30 Oktober 2021   10:26 Diperbarui: 30 Oktober 2021   10:39 450 6
Peringatan hari Sumpah Pemuda dua hari lalu memunculkan suara-suara keprihatinan semakin sulitnya menemukan sosok-sosok teladan yang bisa dijadikan generasi muda sebagai ideal type dalam usaha mereka menempa diri agar bisa berbakti bagi negeri ini. Para politisi, tokoh-tokoh pemerintahan, bahkan mereka yang mendapat gelar terhormat sebagai cendikiawan sekarang ini lebih banyak menyibukkan diri dengan urusan-urusuan kepentingan jabatan dan harta sehingga sulit dijadikan generasi muda sebagai sosok teladan yang tulus dan berintegritas.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun