Mohon tunggu...
KOMENTAR
Seni

Goresan Diatas Kaca, Seorang Seniman Nagasepaha Mampu Menarik Wisatawan Lokal Maupun Mancanegara

24 Juli 2022   11:43 Diperbarui: 24 Juli 2022   12:40 741 1
Singaraja- Kamis 21 Juli 2022, tampak disebuah rumah yang sederhana yang penuh dengan meja dan alat-alat, terlihat seorang lelaki dengan badan kurus dan rambut yang sudah mulai memutih yang duduk diatas kursi dan berhadapan dengan meja. Diatas meja itu terdapat kaca yang dibagian permukaan kaca terdapat coretan hitam menyerupai gambar wayang. Hal seperi ini sangat jarang dijumpai apalagi membuat goresan diatas kaca yang menyerupai bentuk wayang. Dengan adanya hal tersebut maka timbul rasa penasaran saya untuk mendekati lelaki itu.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun