Pandemi saat ini cukup mengkhawatirkan jika kita melihat banyaknya orang-orang yang terpapar Covid-19 ini. Banyak cara yang dilakukan untuk meminimalisir persebaran atau penularan Covid-19. Upaya pencegahan terpaparnya Covid1-19 sudah banyak yang dilakukan seperti mencuci tangan dan menggunakan masker.
KEMBALI KE ARTIKEL