Kesetaraan gender merupakan kondisi di mana laki-laki dan perempuan memperoleh kesempatan serta hak-hak yang sama sebagai manusia, juga bagaimana mereka berperan dan berpartisipasi di segala bidang.Berdasarkan definisinya, konsep gender yakni suatu sifat yang melekat pada kaum laki-laki maupun perempuan yang di kontruksi secara sosial maupun kebudayaan. Misalnya perempuan dikenal lemah lembut, cantik, emosional atau keibuan. Sementara laki-laki dianggap kuat. rasional, jantan dan perkasa. Terbentuknya perbedaan gender antara manusia laki-laki dan perempuan karena dibentuk, disosialisasikan, diperkuat dan dikonstruksikan secara sosial atau kultural melalui ajaran keagamaan atau negara
KEMBALI KE ARTIKEL