Mohon tunggu...
KOMENTAR
Book

Kisah Cinta Dalam Novel "Yang Fana Adalah Waktu" Karya Sapardi Djoko Darmono

20 Desember 2023   10:43 Diperbarui: 20 Desember 2023   10:58 263 1
     SDD merupakan salah satu penulis yang sangat terkenal di Indonesia. Beliau lahir pada 20 Maret 1940 di Surakarta, Jawa Tengah dan dikenal sebagai sastrawan terkenal berkebangsaan Indonesia. Karyanya pun telah membawa kembali banyak unsur-unsur pengaruh dari berbagai budaya Jawa. Bahasa yang digunakan dalam karyanya terkadang mencampurkan antara bahasa daerah dan bahasa Indonesia. Latar belakangnya sebagai dosen sastra di Universitas Indonesia telah membuat beliau sangat mahir dalam bidang penulisan. Perumpamaan dan juga analogi yang sering digunakan dalam bukunya telah menjadi sebuah keunggulan untuk membaca karyanya, tidak lupa juga dengan kumpulan hasil puisi karyanya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun