Ruhullah Al-Masawi Al-Khomeini atau singkatnya di kenal sebagai Imam Khomeini beliau lahir pada 24 Oktober 1902 M atau 20 Jumadil akhir 1320 di dusun kecil di Iran Tengah. Imam Khomeini adalah keturunan Nabi Saw dari garis keturunan Imam ketujuh Syiah, Musa Al-Kazhim. Mereka berasal dari Neysabur di Iran Timur Laut. Pada awal abad ke-18, kelurga itu berigrasi ke India dan bermukim di kota kecil Kintur di dekat Lucknow di kerajaan Oudh. Kakek Imam Khomeini adalah Ahmad Musawi Hindi, keluarga kakeknya adalah keluarga ulama terkemuka yang menjadi kebanggaan Syiah India.
KEMBALI KE ARTIKEL