Mohon tunggu...
KOMENTAR
Halo Lokal

Meninjau Eksternalitas Ekonomi dari Pemanfaatan Barang Publik

5 April 2023   19:45 Diperbarui: 5 April 2023   19:52 76 0
Jember -- semenjak memasuki bulan ramadhan tahun ini, Pemerintah Jember melakukan inovasi dengan menyelenggarakan Pasar Murah di pusat Kota Jember yaitu Alun Alun Jember yang akan dilaksanakan selama sebulan penuh. Hal ini dilakukan Pemerintah Jember dengan tujuan untuk menggerakkan roda perekonomian daerah. Menilik dari kegiatan sebelumnya yang berjalan sangat sukses dengan menggunakan ide yang sama  yaitu mengadakan pasar murah dengan konsep nonton bareng jelang piala dunia Qatar yang diselenggarakan tepatnya pada tanggal 20 november hingga 18 desember tahun lalu.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun