Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Dorong Literasi Budaya, Peserta MBKM Prodi PGSD UPI Cibiru Melaksanakan Program "Bengkel Kreatif Berbudaya dan Berbahasa Daerah"

27 Mei 2023   20:41 Diperbarui: 27 Mei 2023   20:48 230 2
Pernah mendengar statment yang mengatakan bahasa Sunda akan hilang? Yap betul, beliau adalah Gugun Gunardi selaku dosen Sastra Sunda Unpad. Dilansir dari laman Unpad, beliau mengatakan “Kondisi di perumahan Bandung, sudah langka ngomong bahasa Sunda, apalagi yang halus. Kalau ada, cenderung bahasa Sunda kasar atau bahasa Sunda yang dicampur bahasa Indonesia," (23/02/2021). Bahkan Nadiem Makarim selaku Mendikbudristek mengatakan bahwa Indonesia akan kehilangan identitas apabila bahasa daerah punah.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun