Minggu ini Pansus Pelindo II yang diketuai langsung oleh Rike Diah Pitaloka melayangkan rekomendasi kepada presiden Jokowi untuk memecat Menteri BUMN Rini Soemarno. Alasan mereka tidak lain ialah kelalaian Rini dalam terhadap Direktur Utama R.J. Lino yang diduga melakukan tindak pidana korupsi serta diduga melakukan kesalahan kontrak Jakarta International Container Terminal (JICT). Menanggapi isu tersebut salah satu pengamat politik, Syamsuddin Haris, dalam kutipan harian metrotvnews.com beliau mengungkapkan bahwa rekomendasi tersebut bermuatan politik. "Ada pesanan partai politik. Kita tahu, seperti PDIP sejak awal tidak menyukai sosok itu di dalam kabinet," kata Haris dalam acara
 Bincang Pagi Metro TV, Jakarta, Rabu (23/12/2015). Coba kita melihat Rini jauuuh kebelakang, sebenarnya siapa yang harus terseret dalam kasus dugaan korupsi yang dilakukan oleh R.J. Lino ini?Â
http://news.metrotvnews.com/read/2015/12/23/463007/pengamat-ada-perpol-incar-menteri-riniÂ
KEMBALI KE ARTIKEL