Seiring dengan perkembangan industri perfilman kita seringkali menemukan banyaknya aplikasi yang menampung film-film yang baru turun layar dari bioskop.  Banyaknya film-film bioskop atau layar lebar mendistribusikan filmnya ke berbagai platform digital atau online agar dapat tersebar luaskan pada masyarakat. Film dengan rumah produksi yang besar bisa lebih mudah untuk mendistribusikan filmnya, sedangkan film independen yang lebih sedikit jangkauannya mempunyai kesulitan  untuk mendistribusikan filmnya.Â
KEMBALI KE ARTIKEL