Mohon tunggu...
KOMENTAR
Lyfe

Tidak Selamanya Seorang Food Vlogger Berbuah Manis

10 Maret 2020   19:50 Diperbarui: 10 Maret 2020   20:15 169 1
Semua orang selalu menginginkan sesuatu yang serba instan tetapi menguntungkan.
Pada jaman modern ini, menjadi Food Vlogger merupakan pekerjaan yang diincar oleh orang diseluruh dunia. Pekerjaan ini terbilang  instan serta memberikan keuntungan yang cukup besar pula.Yang di lakukan seorang food vlogger hanya menyantap sebuah makanan dan meriviewnya didepan sebuah kamera digital.

Di beberapa konten Youtube Food Vlogger  beredar video yang pada judulnya terdapat kata "ASMR".Sebenarnya apa sih yang dimaksud dengan "ASMR"? cari tahu yuk!

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun